Jumat, 30 November 2018

Menilik Kelebihan Dan Kekurangan Gran Max Pick up

Mobil pick up adalah salah satu mobil niaga yang sering di gunakan di Indonesia, baik di gunakan di perkotaan maupun di pedesaan sebagai angkutan barang. Saking banyaknya kebutuhan masyarakat akan angkutan ini maka produsen mobil pun berlomba-lomba untuk saling berebut pangsa pasar dan menonjolkan kelebihannya masing masing, namun semua produk tidaklan ada yang sempurna dan pasti ada kelebihan dan kekurangannya. 
Lain halnya mobil Suzuki Carry Pick Up, Mitsubishi L300, atau Granmax. Dari beberapa mobil angkutan tersebut semuanya memiliki kelebihan dan kekurangan dan kecocokan wilayah sendiri sendiri. Namun kali ini kita akan mencoba melihat dari  eluaran Daihatsu ini.
Menilik Kelebihan Dan Kekurangan Gran Max Pick up
Mobil Pick Up Grand Max

Kelebihan dari Mobil angkutan Grand max Pick Up adalah:

  1. Ruang Kabin yang Luas dan Longgar. Ukuran mobil yang terlihat bongsor tentu mempengaruhi ruang kabin yaitu terasa lebih luas. Walaupun sama-sama memuat 3 orang penumpang namun akan terasa lega dan tidak sesak. Namun begitu tampilan ruang kabin terlihat biasa saja.
  2. Sistem Pengereman Yang Baik. Pada mobil grand max ini mempunyai sistem pengereman yang baik, hal itu di karenakan penggunaan sistem rem cakram pada setiap bagian pengereman, sehingga membuat mobil ini pakem ketika saat melakukan pengereman.
  3. Mempunyai daya angkut lebih banyak. Sudah banyak yang mengakui tentang banyaknya muatan yang mampu di muat dalam mobil grandmax ini di bandingkan mobil pick up lainnya.
  4. Irit Bahan Bakar. Mobil Grand max pick up ini mempunyai konsumsi bbm yang sangat irit. Dengan di menggunakan sistem teknologi injeksi, mobil niaga yang satu ini mampu menekan konsumsi bahan bakar.
  5. Kuat dan Bertenaga. Kelebihan lain yang ada di mobil pick up grand max ini yaitu begitu bertenaga hal ini di dukung dengan adanya  dua mesin yang berbeda pada mobil ini.
Kekurangan Mobil Grand max Pick Up

  1. Fitur tidak Lengkap. Fitur yang tidak lengkap merupakan salah satu dari kekurangan mobil ini, walaupun rata rata memang kebanyakan mobil niaga mempunyai fitur yang tidak lengkap.
  2. Harga Relatif Tinggi.  Harga OTR yang di tawarkan masih tergolong tinggi.
  3. Interior yang biasa saja. Menilik dari kelebihan muatan yang di tonjolkan, terlihat memang mobil grand max ini fokus pada daya tampung dan kurang pada desain dan tmapilannya.

Itu tadi merupakan kelebihan dan kekurangan dari mobil pick up Grand Max yang merupakan suatu kesimpulan dari beberapa sumber di masyarakat.

1 komentar:

  1. Agen Judi Terpercaya Yang Bisa Melakukan Top Up Melalui Via All Bank Lokal Indonesia, Deposit Via Pulsa, Deposit Via Ovo !!!

    Nikmati Kemudahan Transaksi Deposit Melalu Gopay, Ovo Dan Masih Lainnya Yang Dapat Di Coba !!!

    BOLAVITA Selalu Memberikan Fasilitas Mewah & Mantap Untuk Para Penggemar Judi Online Di Indonesia.

    Hanya Dengan Deposit Pulsa & OVO Sudah Bisa Bermain Dan Meraih Keuntungan Yang Besar Jutaan Rupiah Hingga Sepeda Motor Hanya di BOLAVITA

    Need More Info ??? Contact person Us : +62812-1495-2061.

    KLIK DISINI UNTUK MENDAFTAR BOLAVITA

    BalasHapus

Unggulan

Kapasitas Muatan Hilux single cabin

 yang satu ini telah hadir sejak puluhan tahun yang lalu di Indonesia bahkan sejak pertama kali Toyota memasarkannya   di Indonesia dikena...

Populer Minggu Ini